Wednesday, April 14, 2010

Sekam Padi untuk Pembangkit Listrik

Sampah hasil perkebunan minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) dapat menghasilkan listrik 150 MW dan satu pabrik pengolahan kelapa sawit mampu menghasilkan 3 MW. Pemerintah ingin membentuk Padi Energi Nusantara sebagai wadah pemanfaatan pembuangan sekam padi untuk bahan bakar pembangkit listrik. Gabah nasional dari PT Perkebunan Nusantara (PTPN) 64 juta ton dapat menghasilkan dua miliar kwh.



No comments:

Post a Comment